Hari Pahlawan 

10 November

Dipilihnya tanggal 10 November menjadi Hari Pahlawan ini tentu saja karena mengacu terhadap pecahnya pertempuran besar yang terjadi di Surabaya 10 November tahun 1945 lalu.

Dimana pertempuran tersebut melibatkan antara pejuang Indonesia dengan Sekutu yaitu Tentara Inggris.

Tak lama dari Jepang yang secara tiba tiba menyerang sekutu, AFNEI dan NICA yang datang ke Surabaya dengan berniat akan melucuti senjata dan membebaskan tentara Jepang dari Indonesia setelah Jepang menyerang sekutu dengan tanpa alasan.

Dibalik itu semua AFNEI dan NICA ini telah memiliki niatan yang tidak baik terhadap Indonesia, yaitu ingin menjadikan Indonesia sebagai negara yang dijajah lagi oleh Hindia Belanda. Hal ini membuat seluruh rakyat Indonesia di Surabaya Menjadi marah. Apalagi AFNEI dan NICA dengan berani mengibarkan bendera Belanda pada menara Hotel Yamato.